Persyaratan Gadai BPKB Kendaraan Bermotor di Bank BCA 2019
Jumat, Januari 04, 2019
Dapatkan dana tunai gadai BPKB Kendaraan Bermotor di Bank BCA melalui produk KKB BCA Refinancing. Produk kredit multiguna dengan plafon hingga Rp 2 miliar merupakan solusi terbaik saat anda membutuhkan pinjaman uang tunai berbekal Bukti Pemilikan Kendaraan Bermotor. Simak ketentuan dan persyaratan sebagai debitur BCA melalui ulasan di bawah ini.
Selain menawarkan produk Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) sebagai sumber pembiayaan pembelian mobil baru dan bekas, BCA juga menawarkan KKB Refinancing sebagai alternatif sumber dana dengan menjaminkan BPKB mobil anda. Dana tunai hingga Rp 2 miliar dapat anda manfaatkan untuk segala keperluan baik konsumtif maupun produktif.
Untuk mengajukan aplikasi KKB BCA Refinancing nasabah wajib memenuhi kriteria dan persyaratan dokumen di bawah ini:
Baca Juga: KTA BCA 2019
Sebelum memutuskan untuk mengajukan pinjaman dengan cara gadai BPKB Kendaraan Bermotor di bank BCA sebaiknya anda memahami syarat dan ketentuan yang ada. Silakan hubungi kantor cabang terdekat untuk memperoleh informasi terbaru terkait suku bunga, biaya provisi, biaya administrasi, asuransi, denda keterlambatan, dan lain sebagainya.
Selain menawarkan produk Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) sebagai sumber pembiayaan pembelian mobil baru dan bekas, BCA juga menawarkan KKB Refinancing sebagai alternatif sumber dana dengan menjaminkan BPKB mobil anda. Dana tunai hingga Rp 2 miliar dapat anda manfaatkan untuk segala keperluan baik konsumtif maupun produktif.

Persyaratan Gadai BPKB di Bank BCA (KKB BCA Refinancing)
Pinjaman BCA jaminan BPKB kendaraan bermotor memiliki banyak keunggulan mulai suku bunga flat and fixed, proses dan persyaratan pengajuan mudah, hingga proses pencairan dana cepat dalam hitungan hari.Untuk mengajukan aplikasi KKB BCA Refinancing nasabah wajib memenuhi kriteria dan persyaratan dokumen di bawah ini:
- Merupakan Warga Negara Indonesia (WNI).
- Berstatus sebagai karyawan tetap minimal 2 tahun, Pengusaha, atau Profesional.
- Mengisi formulir aplikasi KKB BCA Refinancing secara lengkap.
- Menyertakan dokumen persyaratan berupa Fotocopy KTP, KK, Akte Nikah, Surat Persetujuan Pasangan, FC PBB, Rekening Koran 3 Bulan Terakhir, FC NPWP, dan FC STNK serta BPKB.
- Khusus bagi nasabah yang berstatus sebagia karyawan wajib menyertakan slip gaji terakhir.
- Bagi pengusaha dan profesional wajib menyertakan Fotocopy Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP).
- Khusus bagi profesional wajib menyertakan Fotocopy Izin Praktik yang masih berlaku.
Baca Juga: KTA BCA 2019
Sebelum memutuskan untuk mengajukan pinjaman dengan cara gadai BPKB Kendaraan Bermotor di bank BCA sebaiknya anda memahami syarat dan ketentuan yang ada. Silakan hubungi kantor cabang terdekat untuk memperoleh informasi terbaru terkait suku bunga, biaya provisi, biaya administrasi, asuransi, denda keterlambatan, dan lain sebagainya.